Rabu, 30 Oktober 2013

Cara Mudah Upload File Langsung dari Desktop - Tanpa harus buka Browser

Posted By: Taufik - 02.02
Upload File. Bagi kamu yang Gemar Upload/berbagi file ke-teman-teman, Khususnya bagi para Pencinta Blogger. Udah pasti ga asing lagi, dengan yang nama-nya upload.
Disini saya akan sedikit berbagi Tips Cara Upload file dengan Mudah, tanpa harus buka browser.
Tutorial ini hanya bisa dipakai untuk Meng-Upload file ke Mediafire.. Nah kenapa saya memilih Mediafire sebagai tempat Uload-nya, kenapa nggak di situs lain aja. Disini saya sedikit bercerita kenapa saya memilih mediafire, . Karena Mediafire Sangat Mudah untuk di download, tanpa harus nunggu Limit Waktu, Selain itu Mediafire juga Menyediakan Resuming download, khusus-nya bagi file-file yang berukuran besar, Mediafire juga menyediakan Sharing  Folder, Artinya ketika kita Nge-upload, kita bisa langsung membagikan folder itu kepada teman-teman, dimana folder itu sudah berisi file-file yang udah kamu upload tadi.
Jika kamu penasaran mau mencoba, silahkan langsung aja ikuti tips berikut ini..

  • Pertama tama kamu harus buat Account dulu di mediafire-nya, Silahkan klik disini
  • Mediafire . Register dulu disana

    Kita pilih Free  Lebih Jelasnya Lihat Screenshot dibawah.
    Kemudian Masukkan Nama-Email-Password kamu..
     Langkah Selanjut-nya adalah, kita medownload Sebuah Software yaitu Mediafire Xpress silahkan di download pada link dibawah.


      Jika udah selesai download, Silahkan Install dulu Programnya.. Selesai Install, Jalankan Programnya, kemudian Login dengan Acount yang telah kamu buat tadi.
      Jika udah berhasil login, nanti akan muncul seperti gambar dibawah, kemudian klik "Skip Tutorial"
      Langkah berikut-nya, Cari file yang ingin kamu Upload.
      Sebagai Contoh, Saya pilih File Kecil Google Chrome.exe, klik kanan pada file tersebut, kemudian pilih Upload File to Mediafire
      Kemudian tunggu Proses Upload, hingga selesai.
      Jika udah selesai, tinggal klik Copy Link
      Kemudian Paste dulu link-nya di Notepad, biar lebih Mudah
      Kemudian Tinggal Sharing deh link-nya di blog kamu..

      Selamat Mencoba :) Semoga bermamfaat.

      0 komentar:

      Posting Komentar

      Designed By Templatezy / Sb Game Hacker Apk / MyBloggerThemes